HOMEMADE FRENCH FRIES
@lina.tjoandra
Pake terigu protein rendah ya biar kriuks renyah. Klo pake terigu protein sedang, boleh dicampur dngn tepung beras n maizena.
Cara Membuat:
1. Potong2 kentang berbentuk French Fries, lalu cuci berkali2 sampai airnya jernih.
2. Didihkan air dlm GOLDEN SQUARE PAN SIGNORA, beri garam n garlic powder. Rebus kentang selama 5 menit, tiriskan.
3. Selagi hangat, balurkan kentang ke dalam tepung terigu protein rendah yg dibumbui garam, kaldu jamur, garlic powder, sampai semua bagian kentang tertutupi dengan tepung.
4. Simpan French Fries ke dalam wadah2 kecil ukuran sekali goreng, lalu simpan di freezer.
5. Saat akan digoreng, langsung masukkan kentang beku ke dalam minyak panas. Sambil diaduk2 nanti French Fries akan terpisah2.
Selamat mencoba
Tidak ada komentar:
Posting Komentar